00

Rabu, 26 September 2012

Bagaimana Membuat Telur Asin

Cara Membuat Telur Asin
Bahan-bahan yang diperlukan untuk cara membuat telur asin :
Telur bebek yang bermutu baik 30 butir
Abu gosok atau bubuk batu bata merah 1 ½ liter
Garam dapur ½ kg
Larutan daun teh (bila perlu) 50 gram teh / 3 liter air
Air bersih secukupnya
Alat yang untuk cara membuat telur asin :
Ember plastik
Kuali tanah atau panci
Kompor atau alat pemanas
Alat pengaduk
Stoples atau alat penyimpan telur
Cara Membuat Telur Asin
  1. Pilih telur yang bermutu baik / tidak retak atau busuk
  2. Bersihkan telur dengan mencuci atau dilap dengan air hangat kemudian dikeringkan
  3. Cara membuat telur asin yang bagus diamplas seluruh permukaan telur agar pori-porinya terbuka
  4. Buat adonan pengasin yang terdiri dari campuran abu gosok dan garam,dengan perbandingan sama (1:1). Dapat pula digunakan adonan yang terdiri dari campuran bubuk bata merah dengan garam
  5. Tambahkan sedikit air ke dalam adonan kemudian aduk sampai adonan berbentuk pasta
  6. Cara membuat telur asin dengan membungkus telur dengan adonan satu persatu secara merata disekeliling permukaan telur, kira-kira setebal 1-2 mm
  7. Simpan telur dalam kuali tanah atau ember plastik selama 15 – 20 hari. Usahakan agar telur tidak pecah, simpan di tempat yang bersih dan terbuka
  8. Setelah selesai bersihkan telur dari adonan, selesailah Cara Membuat Telur Asin

Artikel Terkait

Loading...

0 comments:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More